Jakarta – Public Speaking pada dasarnya memiliki definisi sebagai sebuah kemampuan yang dimiliki oleh seseorang untuk menyampaikan atau mempresentasikan secara lisan suatu masalah atau topik di depan khalayak
Public speaking meliputi pidato, ceramah, briefing, presentasi, menyampaikan informasi dalam konferensi pers, siaran radio dan televisi, mengajar, sambutan, orasi, membawakan acara (jadi MC), dan berbicara di depan orang banyak lainnya.
Dengan kemampuan Public Speaking yang baik, seseorang akan mudah menyampaikan gagasan, ide, informasi atau hal lainnya dengan baik. Selain itu, akan dapat menambah rasa percaya diri, bisa memimpin orang lain, dan memengaruhi orang lain. Kemampuan public speaking juga bisa memperluas networking kita.
Baca juga: Informasi Terbaru Pelaksanaan Bimtek Perhubungan 27-30 November dan 8-11 Desember 2022
Tujuan Public Speaking
1. Menyampaikan Informasi
Berbicara di depan umum tentunya bertujuan untuk menyampaikan sebuah informasi. Informasi-informasi yang disampaikan itu bisa dibawakan dalam berbagai macam pembahasan, mulai dari pengumuman, pidato, sampai berita terkini
2. Memberikan Motivasi
Pernahkah kalian menyaksikan sosok motivator Mario Teguh? Mario Teguh ini merupakan salah salah satu contoh public speaker yang handal, karena Mario Teguh mampu memberikan motivasi kepada audiensnya dengan kelugasannya dalam berbicara.
Motivasi ini pada dasarnya bertujuan untuk meyakinkan dan mengubah sudut pandang bagi audiens yang mendengarkan.
3. Meyakinkan Audiens
Public speaking untuk meyakinkan audiens ini sering digunakan dalam konteks berdagang atau mempromosikan sesuatu.
Pernah melihat pendiri Apple, Steve Jobs, ketika mengumumkan produk terbaru Apple di Apple Event?
Steve Jobs juga merupakan salah satu public speaker yang baik karena ia mampu meyakinkan orang-orang di seluruh dunia mengenai fitur-fitur dari produk Apple agar mereka yakin untuk membeli produk tersebut.
4. Menghibur Audiens
Public speaking juga digunakan untuk hiburan. Contoh yang paling nyata adalah Stand Up Comedy.
Stand Up Comedy membutuhkan kemampuan public speaking yang baik agar materi kelucuan yang disampaikan bisa diterima audiens untuk ditertawakan.
5. Mengendalikan Suasana
Suatu acara akan terasa lebih hidup jika memiliki public speaker yang baik.
Manfaat Memiliki Kemampuan Public Speaking
- Meningkatkan Kepercayaan Diri. Dengan memiliki kemampuan public speaking yang baik, nyaris dipastikan kita tidak akan gugup lagi ketika dihadapkan oleh audiens. Sebab, kita sudah tahu apa yang akan kita bicarakan
- Mudah Bergaul. Tak hanya di bidang profesi, public speaking juga bermanfaat untuk kehidupan sosial kita sehari-hari. Biasanya, public speaker yang baik ini mampu membuka pembicaraan terhadap lawan bicaranya meskipun sebelumnya tidak kenal.
- Membangun Relasi. Dengan public speaking yang baik, kita bisa dengan mudah mengenal orang lain dimanapun kita berada karena cara berkomunikasinya mampu membuat orang lain merasa nyaman.
- Mudah Berbisnis. Seperti yang dijelaskan tujuan dari public speaking ini salah satunya adalah untuk meyakinkan audiens. Artinya apabila kita mudah untuk meyakinkan audiens, akan lebih mudah pula untuk melakukan bisnis.
Outline Materi :
1. Konsep Public Speaking yang Baik
2. Memahami Audiens & Konteks Public Speaking Anda!
3. Merancang Struktur Bicara Public Speaking yang Baik
4. Menyiapkan Pembukaan dan Penutupan yang Berkesan
5. Menggunakan Bahasa Verbal yang Jernih dan Kuat
6. Menampilkan Bahasa Non Verbal yang Kredibel dan Meyakinkan
7. Membangun Mindset Sukses dalam Public Speaking
8. Praktik Final Delivery Public Speaking yang Efektif dan Powerful
Menyadari akan pentingnya Soft Skill berupa Keterampilan PublicI Speaking, maka kami dari Lentera Praditya Ganapatih akan menyelenggarakan Bimtek Public Speaking dan Teknis Komunikasi pada bulan Desember dengan membuka 5 Angkatan.
Adapun Jadwal dan Nilai Investasi dalam kegiatan ini, seperti yang tertera dibawah ini:
Waktu Pelaksanaan:
Angkatan I:
Tanggal 1-2 Desember 2022 (Kamis-Jumat)
Angkatan II:
Tanggal 8-9 Desember 2022 (Kamis-Jumat)
Angkatan III:
Tanggal 15-16 Desember 2022 (Kamis-Jumat)
Angkatan IV:
Tanggal 22-23 Desember 2022 (Kamis-Jumat)
Angkatan V:
Tanggal 29-30 Desember 2022 (Kamis-Jumat)
Tempat Pelaksanaan:
Hotel 88 Mangga Besar, Jl. Raya Mangga Besar No.62, RT.6/RW.1, Taman Sari, Kec. Taman Sari, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11150.
Tema Bimbingan Teknis:
Bimtek Public Speaking dan Teknik Komunikasi yang Efektif
Kontribusi:
Rp. 3.000.000 (Tiga Juta Rupiah)., – Peserta Menginap
Rp. 2.000.000 (Dua Juta Rupiah)., – Peserta Tidak Menginap
Fasilitas Peserta Meginap:
-Pembelajaran Selama 2 hari.
-Menginap 3 malam Twin share
-Konsumsi (Breakfas 3x, Coffee Break 2x , lunch & Dinner) Selama Bimtek Berlangsung.
-Kelengkapan Bimtek (Pena/Pensil,Note Book dan Makalah serta SERTIFIKAT BIMTEK).
-Souvenir / Tas Eksklusif
-Konfirmasi lima hari sebelum hari pelaksanaan
Fasilitas Peserta Tidak Meginap:
-Pembelajaran Selama 2 hari.
-Konsumsi (Coffee Break 2x & lunch) Selama Bimtek Berlangsung.
-Kelengkapan Bimtek (Pena/Pensil,Note Book dan Makalah serta SERTIFIKAT BIMTEK).
-Souvenir / Tas Eksklusif
-Konfirmasi lima hari sebelum hari pelaksanaan
Catatan:
- Pelaksanaan Kegiatan diatas dapat terlaksan ketika mencapai Batas Minimal Peserta sejumlah 10 orang Peserta, dan untuk perkembangan informasi jumlah peserta akan selau kami informasikan melalui WA pada setiap Calon peserta.
- Batas Konfirmasi dan Pendaftaran Peserta, Minimal 5 hari sebelum hari H Kegiatan
- Kegiatan ini sifatnya Non Grup atau Gabungan dari Peserta yang berbeda asal Daerah.
- Setelah Poses Pendaftaran, Admin akan langsung menghubungi Calon Peserta.
- Bergabung Dalam Grup WA bersama peserta lain untuk memudahkan Komunikasi.
3 Responses
[…] Bimtek Public Speaking d… […]
[…] Bimtek Public Speaking d… […]
[…] Bimtek Public Speaking d… […]